SMAN 3 Aceh Barat Daya kini sudah punya perpustakaan digital dan bisa diakses secara online, ini tentu akan memudahkan pengelola perpustakaan dalam mengelola koleksi, bagi pengguna perpustakaan tentu juga dimudahkan untuk mencari koleksi yang tersedia secara online.